Masih inget dengan postingan saya sebelumnya tentang pembuatan shortcut sistem dengan CLSID? Nah, sekarang saya akan memproteksi folder pribadi dengan menggunakan CLSID.
Code : .{2559a1f2-21d7-11d4-bdaf-00c04f60b9f0}
Rename folder pribadi kamu, kemudian tambahkan di belakangnya kode CLSID di atas. Misalkan kamu punya folder bernama foto, maka rename menjadi foto.{2559a1f2-21d7-11d4-bdaf-00c04f60b9f0} lalu tekan enter. Kalau berhasil foldernya akan berubah menjadi gembok, dan tidak akan bisa diakses.
Bagaimana cara membukanya? Akan saya posting di kesempatan berikutnya...^^
Semoga bermanfaat
Copyleft © 2008 OprekWindows® Blog
2 komentar:
mau nanya neyh.. kalu folder yang gak bisa di rename knapa yak?? baru beli kompi bekas neyh, tapi ada folder yang gak bisa di ganti namanya (nama folder:ko kentir) doch aku pengen ganti namanya, mohon pencerahannya bos?
Wah...Bukan salah foldernya...
Tapi salah programnya yang bekerja...
Mank dalemnya ada apa ???
Untuk Konsultasi lebih lanjut PM YM saya di
rama_games@yahoo.com
Post a Comment
Buruan ! Mumpung Gratis ...