NTLDR itu adalah loader file system nya di Windows. Nah, kalau NTLDR ini hilang, maka komputer kita tidak bisa digunakan secara normal, dan tidak bisa booting dengan lancar. Beberapa penyebabnya yaitu karena gangguan virus, bad shutdown, hdd failed, filenya terhapus tidak sengaja, dsb. Nah, ini ada beberapa tools khusus untuk mengatasi kasus NTLDR is missing, beberapa tools tersebut antara lain:
1.fixntldr.exe = utk membuat bootable disket
2.fixntldr.zip = file2 yg hilang di NTLDR
3.fixntldriso4w2k.zip = fix buat win2000/server bentuk bootable iso
4.fixntldriso.zip = fix buat winxp bentuk bootable iso
5.ntldrusb.zip = utk buat bootable usb flasdisk fix NTLDR
Tools ini sebagai alternatif dari tools bawaan CD instalasi Windows. Tools ini dapat ditanam di UFD, disket, dan CD. Tools buatan Miles Corner ini dapat dilihat penjelasannya lebih lanjut di
http://tinyempire.com/notes/ntldrismissing.htm
Apabila mau mendownload, ada di:
Rapidshare atau Megaupload
Semoga Bermanfaat.
Copyright © 2007 OprekWindows™
0 komentar:
New comments are not allowed.